Search Results for: teknikal

Analisa Teknikal: Alat yang Efektif untuk Trading Forex yang Sukses

Dalam dunia trading forex, analisa teknikal adalah salah satu pendekatan yang paling umum digunakan oleh para trader. Metode ini melibatkan penggunaan grafik harga dan indikator teknis untuk menganalisis pergerakan pasar dan mengidentifikasi peluang trading. Dalam artikel ini, kita akan menjelajahi beberapa alat analisa teknikal terbaik yang dapat membantu Anda dalam trading forex. Tools untuk Analisa Teknikal : Grafik Candlestick: Grafik …

Read More »

Analisa Fundamental VS Analisa Teknikal

Analisa Fundamental atau Analisa Teknikal   Jakarta, 20 Maret 2018   Pertanyaan Pak Reza, saya mau bertanya, analisa mana yang lebih baik dalam setiap trading forex, Analisa Fundamental atau Analisa Teknikal ? terima kasih Asep – Bogor   Jawaban Baik pak Asep dari Bogor, pertanyaan ini banyak sekali di tanyakan oleh para trader forex, dimana didalam setiap analisa trading Forex …

Read More »

Efek Teknikal

Fase Distribusi atau konsolidasi terkadang memerlukan waktu yang tidak menentu kadang 1 minggu terkadang pula 1 sampai 2 bulan. Fase ini merupakan tahap yang perlukan pasar untuk menuju normalisasi harga yang ada sebelum harga meneruskan pergerakan atau berbalik menjadi lebih tinggi atau lebih rendah dari sebelum fase konsoldasi terbentuk. Banyak orang bertanya “ Jadi harus bagaimana?” Teknikal USDCHF USDCHF secara …

Read More »

Perdana Menteri Jepang Setuju Intervensi

Jakarta, 29 Maret 2024 By. Reza Aswin Apa yang terjadi di pasar Setelah petinggi BOJ dan Kementerian Keuangan Jepang mengadakan pertemuan pada hari Rabu atas pelemahan mata uang Yen Jepang, maka kemarin giliran Perdana Menteri Jepang Fumio Khishida menyetujui Intervensi. Kishida mengatakan bahwa tidak akan mengesampingkan opsi apapun dalam mengatasi pergerakan berlebihan di pasar mata uang. Pelemahan mata uang Yen …

Read More »

Pelemahan Yen Jepang Memicu Intervensi

Jakarta ,28 Maret 2024 By. Reza Aswin Apa yang terjadi di pasar Mata uang Yen Jepang pada hari Rabu kemarin mencapai titik terendah sejak tahun 1990. Pelemahan Yen ini memicu spekulasi dari para investor bahwa Pejabat Moneter Utama Jepang akan melakukan intervensi. Bank of Japan, Kementerian Keuangan dan Badan Jasa Keuangan jepang mengadakan pertemuan diakhir jam perdagangan Tokyo, setelah itu …

Read More »

Optimisme Perekonomian Amerika Serikat Berkurang

Jakarta, 27 Maret 2024 By. Reza Aswin Apa yang terjadi di pasar Optimisme terhadap perekonomian Amerika Serikat terlihat berkurang, setelah data Indeks Kepercayaan Konsumen negara tersebut dirilis. Data actual yang dilaporkan berada dibawah ekspektasi pasar sehingga menyebabkan adanya keraguan pada konsumen di Amerika Serikat bahwa perekonomian tidak dalam keadaan baik. Walaupun terlihat adanya peningkatan pesanan barang tahan lama yang naik …

Read More »

Pasar Keuangan Kembali Sideways

Jakarta, 26 Maret 2024 By. Reza Aswin Apa yang terjadi di pasar Pasar keuangan kembali sideways setelah minggu lalu, 5 bank sentral negara maju merilis kebijakan moneternya. 3 bank sentral menjadi perhatian para pelaku pasar saat ini, yairu BOJ dengan kenaikan suku bunga, SNB dengan penurunan suku bunga dan The Fed yang akan memangkas suku bunga sebanyak 3 kali dalam …

Read More »

Perbedaan Kebijakan Moneter

Jakarta, 25 Maret 2024 By. Reza Aswin Apa yang terjadi di pasar Minggu lalu bank sentral negara maju menetapkan kebijakan moneternya. Terdapat perbedaan kebijakan moneter antara Bank of Japan dengan Bank Sentral negara maju lainnya di dunia. BOJ menarik likuiditas di pasar keuangan nya, sedangkan negara maju lainnya melakukan penambahan likuiditas, yang dimulai dari Bank Sentral Swiss SNB. Dasar dari …

Read More »

Kebijakan Moneter Bank Sentral Negara Maju

Jakarta, 22 Maret 2024 By. Reza Aswin Apa yang terjadi di pasar Minggu ini adalah minggu tersibuk bagi bank sentral negara maju, karena ada 5 bank sentral yang mengumumkan kebijakan moneternya. Pada hari Selasa terdapat 2 bank sentral merilis kebijakan yaitu Bank Sentral Australia RBA dan Bank Sentral Jepang BOJ. RBA memutuskan untuk tidak mengubah suku bunga nya pada level …

Read More »

Keputusan Fed Bersifat Dovish

Jakarta, 21 Maret 2024 By. Reza Aswin Apa yang terjadi di pasar Secara umum keputusan Fed pada dini hari tadi bersifat dovish. Walaupun fed tidak mengubah suku bunga acuan tetapi dengan melihat “ Dot Plot”, maka akan terjadi pemotongan suku bunga setidaknya 3 kali dalam tahun ini. Selain itu Ketua Fed Jerome Powell pada Press Conference mengatakan bahwa “ Kami …

Read More »
WhatsApp Hubungi Kami